Foto merupakan salah satu cara untuk menangkap momen indah dan menyimpan kenangan yang tak terlupakan. Namun, terkadang ukuran foto terlalu kecil sehingga tidak sesuai dengan kebutuhan kita. Jika Anda ingin memperbesar ukuran foto JPG tanpa mengurangi kualitasnya, maka Anda datang ke tempat yang tepat.
Di artikel ini, kami akan memberikan beberapa cara yang dapat Anda lakukan untuk memperbesar ukuran foto JPG dengan mudah dan cepat.
Oke, mari kita mulai membahas cara-cara yang dapat Anda lakukan untuk memperbesar ukuran foto JPG tanpa mengurangi kualitasnya.
Baca Juga: Cara Backup Foto Dari Gallery Ke Google Foto Dengan Mudah
Cara Memperbesar Ukuran Foto JPG Tanpa Mengurangi Kualitas
- Pertama, bukalah browser Anda dan ketik ” avaide ”
- Lalu, klik website paling atas
- Selanjutnya, ketika sudah mengeklik websitenya maka Anda bisa langsung memilih tanda tiga garis yang berada dibagian pojok kanan atas
- Setelah itu, klik ” peralatan “
- Dan klik ” foto “, kemudian pilih ” penambah gambar “
- Kemudian, Anda bisa memilih pembesaran sesuai dengan yang Anda inginkan dan klik ” pilih foto “
- Setelah mendambahkan foto, Anda bisa memilih ukuran pembesaran foto sesuai dengan yang Anda inginkan. Jika sdah selesai langsung saja klik ” menyimpan “
- Terakhir, tunggulah prosesnya dan secara otomatis akan terdownload dan masuk ke galery Anda
Baca Juga: Cara Mengecilkan Ukuran Foto Jpg Menjadi 100KB Tanpa Aplikasi
Terima kasih telah membaca artikel tentang cara memperbesar ukuran foto JPG tanpa mengurangi kualitas. Dengan mengikuti langkah-langkah yang telah kami sampaikan, Anda sudah bisa memiliki foto dengan ukuran yang lebih besar tanpa harus khawatir akan terjadi penurunan kualitas gambar. Semoga artikel ini bermanfaat bagi Anda. Salam.