Cara Merubah Ukuran Foto 4×6 Tanpa Aplikasi Di HP Android

Cara Merubah Ukuran Foto 4x6 Tanpa Aplikasi Di HP Android

Biasanya mengubah ukura foto dilakukan karena berbagai faktor, misalkan digunakan sebagai syarat untuk berbagai keperluan seperti digunakan untuk mendaftar pernikahan di kantor urusan agama. Buat Anda yang belum tau bagaimana cara merubahnya pada artikel ini akan membantu memberikan turorialnya.

Pada artikel ini akan menjelaskan bagaimana cara merubah ukuran foto 4×6 tanpa menggunakan aplikasi di hp android.

Baca Juga: Cara Merubah Nama File Gambar di Hp Android

Cara Merubah Ukuran Foto 4×6 Tanpa Aplikasi Di HP Android

Berikut ini langkah langkahnya:

  • Bukalah google chrome, dan ketik di bagian url ” iloveimg
  • Setelah itu, klik “iloveIMG”
  • Lalu, klik ” resize image
  • Selanjutnya, klik “select images” untuk memilih foto yang ingin Anda ubah ukurannya.
  • Kemudian, untuk mengubah ukuran foto yang sudah Anda tambahkan klik saja tanda roda gigi
  • Lalu, setelah mengatur ukuran 4×6 langsung saja klik ” resize images “
  • Terakhir, klik ” download resized images

Demikian langkah langkah bagaimana cara merubah ukuran foto 4×6 tanpa aplikasi di HP Android.

Baca Juga: Cara Menghapus Akun Google Android di Perangkat Lain dari Jarak Jauh

Semoga bermanfaat dan jangan lupa tonton video tutorialnya di bawah ini agar lebih jelas.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *